Selasa, 06 Januari 2009

MENGHITUNG ANGSURAN KREDIT (FLAT & ANUITAS)

Dalam dunia perkreditan perbankan ada dikenal 02 perhitungan angsuran kredit; yakni
1. flat
2. anuitas (suku bunga efektif)

1. Untuk perhitungan angsuran kredit secara flat itu mudah sekali

Misal :
Budi mendapatkan pinjaman dari bank sebesar 10.000.000 dengan suku bunga 9% flat dan jangka waktu 24 bulan, maka angsuran perbulannya adalah :
Angsuran pokok = Plafond pinjaman / jw pinjaman
Angsuran bunga = plafond pinjaman x suku bunga / 12 bulan
Total angsuran = angsuran pokok + angsuran bunga


2.a. bagaimana perhitungan angsuran anuitas atas persoalan diatas :

Maka gunakan rumus PMT dengan formula :
=-PMT(RATE,NPER,PV)
Maka cara perhitungannya angsuran kredit / bulannya =-PMT(9%/12,24 bulan,10000000)
Catatan : Tanda minus didepan formula PMT agar hasilnya menjadi positive


2.b. Bagaimana jika kita ingin tahu berapa total angsuran pokok yang telah dibayarkan dari bulan ke-2 sampai dengan bulan ke-5?

Maka gunakan rumus CUMPRINC dengan formula :
=-CUMPRINC(RATE,NPER,PV,START PERIOD,END PERIOD,0)
Fungsi ini digunakan untuk menghitung pokok pinjaman kumulatif diantara periode angsuran pinjaman (dengan menetapkan periode awal dan periode akhir) system bunga efektif.
Catatan : Tanda minus didepan formula CUMPRINC agar hasilnya menjadi positive


2.c. Bagaimana dengan total angsuran bunga dari bulan ke-2 sampai dengan bulan ke-5?

Maka gunakan rumus CUMIPMT dengan formula :
=-CUMIPMT(RATE,NPER,PV,START PERIOD,END PERIOD,0)
Fungsi ini digunakan untuk menghitung bunga pinjaman kumulatif diantara periode angsuran pinjaman )dengan menetapkan periode awal dan periode akhir) system bunga efektif.
Catatan : Tanda minus didepan formula CUMIPMT agar hasilnya menjadi positive


2.d. Bagaimana apabila kita ingin tahu berapa angsuran bunga kredit pada angsuran ke-5?

Maka gunakan rumus IPMT dengan formula :
=-IPMT(RATE,PER,PERIODE,PV)
Fungsi ini digunakan untuk menghitung bunga pada suatu periode kredit.
Catatan : Tanda minus didepan formula IPMT agar hasilnya menjadi positive


Wah rupanya sudah banyak juga yang saya tulis, dan saya rasa untuk masalah angsuran kredit ini saya akhiri dulu, apabila ada komentar saya terima dengan senang hati


Salam hangat

14 komentar:

jufri mengatakan...

http://bonuspulsa.com/?ref=12113

jufri mengatakan...

UBAH HP ANDA MENJADI SUMBER PENGHASILAN TANPA BATAS!! Hanya dengan investasi Rp 69.000 sekali seumur hidup!

Muhammad Syauqi Haris mengatakan...

berdasarkan keterangan di atas, saya sudah mengembangkannya menjadi kalkulator kredit online untuk bunga anuitas, rc, efektif, dan flat.

adapun alamatnya adalah http://kalkulator-kredit.site90.com/

jadi perhitungannya bisa secara otomatis, tinggal masukkan realisasi, suku bunga(per bulan), dan lama periode angsuran saja.

semoga bisa membantu dan berguna, trims ^_^

senen mengatakan...

CARA MENGHITUNG ANGSURAN EFEKTIF MENURUN GAN????

tal.blogspot.com mengatakan...

apa bedan kredit anuitas sama efektif menurun gan ?


www.cncdigital.blogspot.com

Anonim mengatakan...

kalao di excel 2003 gak ada instalaan cumprinc bagaimana gan rumus gantinya cumprinc dan cumipmt.

teknik vokal scream and growl mengatakan...

gan klo cara menghitung contoh soalo seperti ini gimna gan rumus excel nya?
* Kredit Motor Hrga = Rp 13.500.000.00
* Uang muka 25%
* jangka waktu 24 bulan
* Bunga pertahun 12%

Berapa Jumlah Uang yang harus di bayar tiap Angsuran 1-24bln??
Bikin Rumusnya excel gan gimana??
yang saya butuhkan Proses dan Rumusnya...!!Tolong...

teknik vokal scream and growl mengatakan...

gan klo cara menghitung contoh soalo seperti ini gimna gan rumus excel nya?
* Kredit Motor Hrga = Rp 13.500.000.00
* Uang muka 25%
* jangka waktu 24 bulan
* Bunga pertahun 12%

Berapa Jumlah Uang yang harus di bayar tiap Angsuran 1-24bln??
Bikin Rumusnya excel gan gimana??
yang saya butuhkan Proses dan Rumusnya...!!Tolong...

Anonim mengatakan...

disertakan contoh file excell nya mungkin lebih ok. thanks

soraya mengatakan...

Tq ya lagi bingung sama bedanya anuitas dan efektif. Ternyata sama aja ya.

Anonim mengatakan...

gan klo cara menghitung leasing gmn caranya gan?
* Kredit mobil Hrga = Rp 125.515.150.00
* Uang muka tdk ada
* jangka waktu 24 bulan
* Bunga 2%/bln atau 24% pertahun

Berapa Jumlah Uang yang harus di bayar tiap Angsuran 1-24bln??
Bikin Rumusnya excel gan gimana??
yang saya butuhkan Proses dan Rumusnya...!!Butuh bantuan gan..
Terima kasih..

Uchrowidono mengatakan...

kalo cara konfersi bunga flat ke Eff bagaimana? tolonong bantuannya (excel atau secara rumus matematikanya). terima kasih

Anonim mengatakan...

Dirrect Download Program Finance Tools V414 - Support anuitas, flat, sliding. Masuk ke menu debitur kreditur. Perhitungan otomatis, dengan output bisa di print lengkap dalam bentuk tabel dan grafik.

POS Finance SL2 mengatakan...

Download Program Pengelola Kredit Barang Silahkan bagi yang ingin mencoba/try bisa setup pos finance tools sl2. Available on Trial and Full Version, Lengkap dengan Panduan dan VIDEO Tutorial Lengkap. Sebelumnya Terima kasih.